Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara download video YouTube jadi MP3 dalam satu klik

Jangan lupa membaca artikel sebelumnya, mengenai > Cara Memulihkan File yang Dihapus 

Cara download video YouTube jadi MP3


Cara Download Video YouTube jadi MP3 

memang menjadi salah satu cara menikmati musik favorit paling mudah. Seperti yang kita ketahui bahwa YouTube merupakan platform raksasa, di mana semuanya bisa ditemukan di sana. Popularitasnya yang tidak perlu diragukan lagi membuat banyak orang lebih memilih YouTube sebagai media mendengarkan musik.

Tidak heran jika banyak orang bergantung setiap harinya pada YouTube. Namun, di balik asiknya mendengarkan musik secara streaming, tentu ada kalanya kamu ingin mendownload lagu tersebut sehingga saat memutar ulang tidak harus menyalakan data seluler.

Dan sebenarnya ada banyak cara download MP3 dari YouTube yang bisa kamu coba. Baik itu menggunakan fitur yang telah tersedia di YouTube itu sendiri, maupun melalui pihak ketiga atau aplikasi tambahan. Kamu bisa memilih cara mana saja yang kamu anggap lebih mudah dan praktis. Berikut di bawah ini penjelasannya!

Cara Mudah Download MP3 dari Youtube Tanpa Menggunakan Aplikasi

Cara download video YouTube jadi MP3


Jika kamu tidak mau menggunakan aplikasi tambahan untuk download MP3 dari YouTube karena ruang penyimpanan internal yang tidak banyak lagi, maka cara yang pertama ini bisa kamu coba untuk mengkonversikan video dari YouTube jadi format MP3. 

Berikut penjelasan lebih lengkapnya di bawah ini.


Cara mengunduh dan Mengkonversi video YouTube ke MP3 dalam satu klik Dengan Youtube Downloader


Ini adalah salah satu cara yang sangat mudah untuk menikmati musik favorit Anda. Kami tahu YouTube adalah platform besar tempat segala sesuatu dapat ditemukan.

Popularitasnya yang tak terbantahkan membuat banyak orang lebih memilih YouTube sebagai media untuk mendengarkan musik. Ini adalah salah satu cara termudah untuk mengonversi video YouTube ke file MP3 dan mengunduhnya.

Ini adalah cara mudah untuk mengunduh video dari YouTube dan mengonversi video YouTube ke format MP3, Anda dapat memutarnya secara offline atau mentransfernya ke ponsel Anda.


Download video YouTube tanpa aplikasi pakai  YTmp3.cc

Youtube to mp3 By YTMp3

Download dan konversikan video YouTube ke MP3 secara instan dengan alat online gratis ini di https://ytmp3.cc/ 

  • Pilih dan copy link video youtube yang ingin anda konversi menjadi Mp3
  • Pastekan kedalam kolom yang tersedia lalu klik Convert
  • lalu download Mp3 tersebut.
  • Sukses...! Nikmati Mp3 dari penyanyi pavorite anda secara offline.


Cara Gampang Download MP3 dari YouTube Melalui Android


Cara download video YouTube jadi MP3


Berbeda hal nya dengan cara yang pertama di atas, di cara yang kedua ini kamu bisa mencobanya lewat HP Android yang kamu punya. Ketahuilah, cara yang kedua ini tidak kalah mudahnya dari cara yang pertama dan jika kamu ingin mendownload MP3 dari YouTube, maka kamu wajib mencobanya.

Pelajari cara mengonversi video YouTube ke MP3 menggunakan Snaptube.

Adapun untuk cara-cara lengkapnya di bawah ini.

• Pertama, download terlebih dulu aplikasi SnapTube di perangkatmu.

• Jika sudah, masuk ke halaman utama yakni menuju kolom pencarian yang berada di bagian atas.

• Lalu, isi keyword lagu YouTube yang ingin kamu download.

• Jika sudah ketemu lagu favoritmu, pilih dan tap menu 'Download' di barisan paling kanan. 

• Selanjutnya, kamu akan diberi opsi format yang kamu inginkan. Nah, untuk download lagu dari YouTube, kamu tinggal pilih format 'MP3'.

• Pilih nama file lagu serta direktori penyimpanan pada memori perangkat Android.

• Jika yakin sudah benar, kamu tinggal menunggu proses download MP3. Dan akhirnya kamu bisa memutar ulang lagu secara offline

.

Download MP3 dari YouTube Melalui Ummy Video Downloader (PC)


Ummy Video Downloader For Pc 


Ummy Video Downloader memungkinkan pengunduhan yang mudah dari YouTube dan ratusan situs web populer lainnya, termasuk Tik-Tok, Facebook, Vimeo, Twitter, Twitch, Tumblr, dan lainnya. Perangkat lunak pengunduh video Ummy memungkinkan Anda mengonversi video online ke file dalam format MP4 atau audio dalam format MP3.

Ummy Video Downloader adalah aplikasi untuk mengunduh MP3 dari YouTube. Cara ini sangat mudah untuk diterapkan, namun kekurangannya Ummy video downloader hanya memiliki satu versi untuk Windows dan Mac dan belum ada versi untuk Android.


• Pertama, tentu saja kamu haru men-download aplikasi Ummy Video Downloader.

• Buka dan jalankan aplikasi Ummy Video Downloader jika proses download telah selesai.

• Pergi ke YouTube dan cari video yang ingin kamu download lagunya.

• Jangan lupa, salin URL dari video YouTube yang sudah kamu pilih.

• Lalu, masuk kembali ke aplikasi Ummy Video Downloader dan tempel link yang sudah kamu salin.

• Segeralah ubah video menjadi format MP3.

• Klik menu 'Download', lalu tentukan ruang penyimpanan untuk file MP3 yang akan mau download.

• Terakhir, tunggu hingga beberapa menit sampai proses download selesai dilakukan.


Cara Download MP3 dari YouTube Melalui Situs 2conv

Cara download video YouTube jadi MP3


Menonton video YouTube dan mendengarkan video yang sama sebagai file MP3 bisa menjadi pengalaman yang mendebarkan. Ada situs web yang membantu Anda melakukan hal itu. Ini disebut 2konv.

Sebagai pengonversi dan pengunduh video online, 2conv cocok untuk mengonversi dan mengunduh video dari Facebook, Instagram, Vimeo, YouTube, dan platform video lainnya dengan cepat.

Konverter YouTube 2conv adalah solusi all in one untuk mengunduh video apa pun dengan mudah dari YouTube, Facebook, Dailymotion, Google Videos, Metacafe, Break, Yahoo! Video atau Video AOL dengan kemampuan kustomisasi yang kaya.

Berikut kami sadurkan untuk anda beberapa fitur unggulan 2conv yang kami kutip dari web resminya :

  1. 2conv kompatibel dengan berbagai browser web terbaru yang mencakup Chrome, Firefox, dan Safari.
  2. Proses konversi video sangat cepat dan dapat diselesaikan dalam hitungan detik.
  3. Pengguna tidak diharuskan untuk memberikan informasi pribadi apa pun untuk mengunduh atau mengonversi video ke MP4 atau MP3, Anda juga tidak diharuskan untuk mendaftar akun untuk menggunakan layanan 2conv.
  4. 2conv.com provides an efficient way to transfer videos and music from YouTube and other video and music sites to other popular digital formats
  5. Pengguna 2conv dapat mengunduh video sebanyak yang mereka inginkan, dan yang lebih menarik 2conv tidak membatasi penggunaannya dengan cara apa pun.
  6. Pengguna tidak perlu mendownload aplikasi atau software terlebih dahulu untuk mengonversi video YouTube dengan 2conv.com.
  7. Layanan 2conv endukung total 20+ bahasa. termasuk Spanyol, Prancis, Italia, dan Portugis.



Cara Simple Download Video Youtube Menjadi MP3 Lewat Laptop/PC Windows



Video 2 mp3 Gambar By Pixabay


Jika Anda mencoba mendownload atau mengonversi video YouTube menggunakan PC Anda, atau bertanya-tanya bagaimana cara mengonversi video YouTube ke MP3, ini adalah satu-satunya metode yang Anda butuhkan.

Anda dapat mengonversi video YouTube ke MP3 dalam satu klik. Pertama, pilih browser yang Anda gunakan, misalnya Chrome. Kemudian buka YouTube dan temukan video yang ingin Anda konversi ke MP3. 

Lalu tambahkan huruf "PP" sesudah link youtube seperti contoh berikut :https://www.youtube.com/watch?v=lEN-CpMv4GI&ab_channel=IjoelAnderline dan ubah menjadi https://www.youtubepp.com/watch?v=lEN-CpMv4GI&ab_channel=IjoelAnderline

Anda akan diarahkan ke halaman y2mate.com secara otomatis atau jika tidak mau repot bisa langsung ketik alamat y2mate.com di browser dan masukkan  link youtube video yang sudah Anda pilih lalu pilih mau download video atau dalam bentuk mp3nya.

Nah, dalam materi diatas ada beberapa cara untuk mengunduh MP3 dari YouTube. Anda dapat menggunakan salah satu atau semuanya. Mereka akan membuat proses lebih mudah dan kecil kemungkinannya untuk gagal.

Semoga beruntung.


Post a Comment for "Cara download video YouTube jadi MP3 dalam satu klik"